resensi buku misteri kota tua
Nama : Yovita Siswati
Tanggal lahir : 26 Mei 1977
,Tanggerang
Pekerjaan :
Penulis buku anak-anak Horor
Tahun aktif : 2009-Sekarang
Karya buku : Misteri
kota tua (2014) , Misteri gua purba (2014) ,
Misteri
kota lautan api (2015 ) , Misteri kerajaan kuno
(2015), Misteri kampung
hitam (2014 ) ,
Misteri
kota topeng angker (2014)
Judul
: Misteri Kota Tua
Pengarang : Yovita
Siswati
Penyunting : Pradikha Bestari
Ilustrator, desain sampul & isi : Indra
Bayu
Penerbit :
Kiddo
Terbit :
Cetakan ke-1, Januari 2014
Tebal : 168
hlm
ISBN : 978-979-91-0671-1
Genre : Adventure, Crime, Thriller &
Mystery
SINOPSIS BUKU
Buku ini menceritakan tentang anak yang bernama
beno yang sangat ingin memecahkan misteri kota tua yang berada tidak jauh dari
tempat tinggal barunya .
Beno
juga berusaha mengikuti kakek misterius yang pernah datng kerumahnya secara
diam-diam tetapi kakek tersebut menghilang setelah bertengkar dengan laki-laki
Bercodet . Dengan dibantu Sari dan Ito , Beno menyelidiki sampai ke
bagian-bagian kota tua . Petunjuk mereka hanyalah guntingan surat tua berhuruf
mandarin.
UNSUR INTRINSIK
Tema : Horor
Latar : Kampung sewan , Kota madya Tanggerang
,Teluk naga , Rumah baru beno.
Alur : Maju
Mundur
Penokohan : Beno ( selalu mengeluh , pintar dan memiliki
rasa ingin tau yang tinggi )
Sari ( Humoris dan gadis cerewet )
Aki uban ( Baik dan kakek yang misterius )
Ito ( Anak berkacamata yang suka sekali
berdeham )
Bi
nah ( Latah dan sering salah paham )
Mang oding : ( Penjahat )
Sudut pandang : Orang
ketiga ( Penulis menceritakan kisah Beno )
Amanat : ‘’Kita tidak boleh berburuk sangka
kepada orang yang baru kita kenal sebelum kita
tau apa yang
sebenarnya’’
UNSUR EKSTRINSIK
Sosial : Rasa ingin tau Beno yang sangat tinggi .
Budaya : Tradisi pernikahan komunitas
Tionghoa Tanggerang berbeda dengan komunitas lainnya .
Agama : Beno, Ito , Dan Sari berharap bisa lepas
dari sekapan Mang Oding .
Moral : Sari dan Ito membantu beno memecahkan
misteri kota tua .
KESIMPULAN
Kekuragan buku
Tokoh-tokohnya memang digambarkan dengan kuat,
tapi Ito yang sering berdehem itu menganggu sekali, untungnya hanya sedikit.
Lalu penjelasan tentang kota Tanggerang terasa terlalu mepet antara satu dengan
yang lainnya. Keterangan tentang kecintaan Sari pada kupu-kupu pun agak
terlambat sehingga terkesan ditambah-tambahkan.
Kelebihan buku
Yang menyenangkan adalah buku ini lebih
jenaka, Bi Nah dengan latah dan seringnya salah-paham akan suatu
hal membuat kita tersenyum walau para tokohnya gregetan. Misterinya juga
berbeda dari Misteri Kota Topeng Angker, Jika Misteri kota topeng angker
mencoba mengumpulkan benda-benda misterius, Misteri Kota Tua mencoba memecahkan
misteri itu sendiri, mencoba memahami apa yang sebenarnya terjadi. Sebenarnya,
tidak ada bahaya apapun yang mengancam Beno jika ia tidak menemukannya. Namu
Beno dan jiwa detektifnya memang memesona, ia pintar dan mempunyai rasa ingin
tau yang tinggi, pas sekali.
0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda